Kota Ivrea, Italia memiliki tradisi unik memperingati pertempuran di masa lalu. Mereka saling melempari satu sama lain dengan jeruk, sebagai lambang perjuang menuju kebebasan dari tirani yang berkuasa di abad 12 lalu. Ratusan warga membanjiri kota tersebut pada pekan dengan memakai kostum abad pertengahan dan bertarung saling lempar buah jeruk. "Karnaval kami adalah tradisi keluarga, itu
Ranking: 5
{ 0 comments... read them below or add one }
Post a Comment